CRAPE GULUNG ISI PISANG

Bahan :
  • 250 ml Susu 
  • 150 gr Margarin 
  • 1 sdm Gula 
  • 125 gr Tepung Terigu 
  • 4 btr Telur Ayam 
  • Secukupnya Minyak Goreng 
  • 10 bh Pisang 
  • 30 gr Keju 
Cara Membuat : 
  1. Pisang yang digunakan adalah Pisang Raja yg telah matang. 
  2. Didihkan susu cair mersama margarine dan gula pasir, setelah mendidih masukkan tepung terigu dan masak hingga menjadi pasta, tidak lengket lagi di panci ataupun wajan, angkat. Setelah uap panasnya hilang, masukkan telur satu persatu, aduk rata hingga menjadi adonan yang kental. Masukkan potongan pisang ke dalam adonan, aduk rata. Panaskan minyak goreng, ambil adonan satu sendok dan goreng hingga coklat keemasan, angkat. 
  3. Sajikan hangat dan taburi dengan keju cheddar parut.
Salam

Ditulis Oleh : Tiara - Saung Bumbu

Muh.Akram Anda sedang membaca artikel berjudul CRAPE GULUNG ISI PISANG yang ditulis oleh SAUNG BUMBU yang berisi tentang : Dan Maaf, Anda tidak diperbolehkan mengcopy paste artikel ini.

0 komentar:

Posting Komentar

Back to top